Pantangan Makanan Penderita Maag

Pantangan Makanan Penderita Maag – Mari kita lihat beberapa pantangan sakit maag yang harus dihindari dan harus dikurangi jumlahnya bagi anda yang belum menderita sakit maag agar tidak terserang gangguan lambung tersebut. Berikut ini beberapa pantangan sakit maag :

Pantangan Makanan Penderita Maag

1. MAKAN PEDAS

Saat anda menderita sakit maag sebaiknya hindari makanan yang mengandung banyak cabai karena itu akan memperparah penyakit anda.  makan pedas akan membuat asam lambung semakin tinggi. Sebaiknya konsumsi makan pedas secara wajar saja jangan terlalu berlebihan agar sakit maag yang anda derita semakin parah.

Beberapa makanan pedas yang harus anda hindari mulai dari:

  • Cabai dan juga sambal.
  • Saos cabai
  • Saos tomat.
  • Saus Panas.
  • Makanan yang mengandung merica berlebih.

2. MAKANAN ASAM

Makan masam seperti jeruk nipis dan lemon serta beberapa makan lain patut anda hindari. Apa lagi jika anda mengkonsumsi makan masam dalam keadaan perut kosong , hal tersebut dapat berakibat fatal.

Rasa nyeri yang anda rasakan bisa semakin sakit. Sebaiknya hindari makanan masam saat perut kosong dan jangan mengkonsumsinya terlalu banyak. Untuk penderita maag akut sebaiknya hapus makan masam dari menu anda.

Berikut ini beberapa contoh makanan asam:

  • Cuka
  • Asinan
  • Acar
  • Buah asam

3. DAUN SINGKONG

Pantangan Makanan Penderita Maag – Daun singkong juga salah satu makanan yang wajib dihindari para penderita maag karena daun ubi mengandung serat tak larut yang terlalu tingi sehingga lambung akan kesulitan mencerna makan tersebut dan menyebabkan gangguan pada lambung. Saat lambung terganggu maka penyakit maag juga semakin kronis.

4. VITAMIN C

Lambung yang sudah terganggu atau luka tidak tahan terhadap vitamin C yang terlalu tinggi. Vitamin C akan memperparah luka pada lambung anda. Sebaiknya hindari makan atau minuman yang mengandung vitamin C cukup tinggi seperti jeruk nipis dan nanas.

5. GORENGAN

Pantangan sakit maag berikutnya adalah makanan yang dimasak dengan cara digoreng karena makanan tersebut dapat memicu naiknya gas pada asam lambung. Saat maag menyerang ulu hati akan terasa nyeri dan perut akan terasa mual maka dari itu untuk menghindari hal tersebut sebaiknya kurangi makan yang digoreng.

6. SUSU TINGGI LEMAK SERTA OLAHAN DARI SUSU TINGGI LEMAK

Mentega dan margarin adalah salah satu produk olahan susu tinggi lemak yang harus dihindai penderita maag. Selain olahannya susu tinggi lemak juga wajib dikurangi. Penderita maag sebenarnya diizinkan meminum susu tinggi lemak hanya saja boleh dikonsumsi dalam jumlah yang sedikit.

Baca juga : Mencegah Maag Kambuh Dengan Propolis Brazillian”

Pantangan Makanan Penderita Maag

Pantangan Makanan Penderita Maag

7. COKELAT

Cokelat memiliki kandungan kafein dan stimulan lain seperti theobromine yang tidak baik bagi lambung yang dapat menyebabkan naiknya gas pada adam lambung. Coklat jika dikonsumsi dalam jumlah yang banyak akan berakibat sakit maag. Sebaiknya bagi penderita sakit maag hindari atau kurangi mengkonsumsi cokelat agar sakit maag yang ada derita tidak semakin akut.

8. PRODUK HASIL FERMENTASI

Mengkonsumsi makan hasil fermentasi akan membuat gas pada asam lambung semakin tinggi, hal itu ditandai dengan sendawa yang terus menerus dan berakibat buruk pada penderita maag. Sebaiknya hindari mengkonsumsi makan hasil fermentasi seperti tape dan oncom. Namun hasil fermentasi seperti tempe dan yoghurt masih bisa anda konsumsi karena aman bagi lambung dan tidak membuat penyakit maag semakin kronis.

9. BUAH-BUAHAN YANG MENGANDUNG GAS

Buah-buahan yang mengandung gas jika dikonsumsi akan menumpuk gas pada lambung dan mengakibatkan penyakit maag semakin parah. Buah memang sangat baik bagi tubuh namun ada beberapa buah yang menyebabkan naiknya gas pada asam lambung seperti nanas, nangka, durian dan rambutan.

Meski beberapa buah tersebut memiliki banyak nutrisi penting namun sebaiknya bagi anda yang memiliki gangguan lambung kurangi atau stop buah-buahan tersebut.

10. MINUMAN BERSODA

Minuma bersoda terbukti sangat buruk bagi kesehatan tubuh. Kandungan karbonasi pada minuman bersoda dapat memperparah sakit maag yang anda alami. Mengkonsumsi minuman bersoda akan membuat perut menjadi kembung dan begah.

Pantangan Makanan Penderita Maag – Minuman bersoda juga dapat menaikkan kadar asam lambung sehingga membuat penyakit maag semakin kronis dan akut. Hindari minuman tersebut karena bisa berdampak buruk bagi kesehatan tubuh dan kulit.

11. KOPI DAN TEH

Teh dan kopi merupakan minuman kegemaran sebagian warga indonesia. Setiap pagi biasanya sebagian orang akan memulai hari dengan mengkonsumsi secangkir teh atau kopi. Namun minuman ini sebaiknya dihindari para penderita maag karena teh dan kopi mengandung kafein yang dapat menaikkan kadar asam lambung dan menumpuk gas di lambung.

Minuman yang mengandung kafein menjadi salah satu penyebab penyakit maag menjadi kambuh. Minum kopi atau teh diperbolehkan asal dalam jumlah terbatas dan jangan minum dalam keadaan perut kosong.

12. ROKOK

Rokok memang harus dihindari semua orang karena rokok dapat mengakibatkan tubuh terserang berbagai penyakit salah satunya dapat menghambat penyembuhan sakit maag. Mulailah hidup sehat dengan menjauhi rokok dan asap rokok.

13. DAGING BERLEMAK TINGGI

Daging yang memiliki lemak tinggi akan sulit dicerna sehingga kerja lambung akan semakin sulit dan menyebabkan penderita penyakit maag semakin parah. Sebaiknya kurangi makanan yang mengandung lemak tinggi untuk menjaga kesehatan lambung anda.

14. KETAN

Beras ketan atau berbagai makan yang terbuat dari beras dan tepung ketan harus dihindari karena makanan tersebut akan membuat sakit maag yang anda alami semakin kronis. Apalagi jika anda memakannya dalam keadaan perut kosong itu akan sangat berbahaya.

15 KUE

Berikut ini beberapa kue yang sebaiknya anda hindari jika anda menderita sakit maag:

  • Kue cokelat.
  • Kue tar dengan banyak krim di dalamnya.
  • Kue keju.
  • Kue pisang

16. MAKANAN YANG MENGANDUNG ALKOHOL

Berhenti mengkonsumsi alkohol wajib hukumnya, namun ada beberapa makanan di sekitar kita yang mengandung alkohol yang juga harus kita hentikan mengkonsumsinya. Seperti:

  • Tape singkong. Tape memiliki kadar alkohol tinggi dikarenakan telah diberikan proses fermentasi.
  • Tape ketan.
  • Manisan buah.
  • Manisan sayur.

Itulah pantangan sakit maag yang wajib dihindari agar sakit maag yang anda alami tidak semakin parah. Selain beberapa pantangan sakit maag tersebut hal yang harus anda ingat adalah mulailah makan secara teratur, jangan menunda-nunda makan karena itu kunci hidup sehat bebas sakit maag.

Pantangan Makanan Penderita Maag

Mengoleskan propolis diperkirakan membantu dapat mempercepat penyembuhan dan mengurangi rasa sakit.

Propolis juga diduga dapat membantu penyembuhan luka yang disebabkan oleh virus. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa penyembuhan luka lebih cepat jika dibandingkan dengan pengobatan konvensional. Tapi, pernyataan ini masih perlu diuji untuk membuktikan hasil yang lebih kuat

 

propolis

 

Propolis Brazillian Hi Tech Nano mengandung kandungan yang berkhasiat sebagai anti bakteri dan virus, termasuk untuk membunuh bakteri penyebab maag secara alami, aman dan tanpa efek samping yang membahayakan.

Propolis Brazilian Nano Tech Merupakan Produk Terbaik karena:

  • Diproses Dengan Nano Technology
  • Speed Effect (Reaksi Cepat)
  • No Range (Tidak Ada Batasan Umur dan Kelamin)
  • Multiguna (Untuk Dalam Tubuh Dan luar Tubuh)
  • Health Food (Makanan Kesehatan Untuk yang Sehat Ataupun yang Sakit)
  • Tidak Ada Efek Samping

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *